Updating Results

Arista Group

4.2
  • 1,000 - 50,000 employees

Working Hours at Arista Group

8.0
8.0 rating for Working Hours, based on 39 reviews
How flexible is your company when it comes to hours?
I work more than my office hour every day.
Graduate, Depok - 04 Jul 2024
Jam kerja yg diberikan perusahaan saya lumayan cukup fleksibel.
Graduate, Jakarta - 03 Jul 2024
Untuk jam kerja seperti jam kerja pada umumnya 8 jam kerja, sudah cukup fleksibel.
Graduate, Bekasi - 02 Jul 2024
Jam kerja sesuai di kantor sesuai dengan aturan pemerintah yaitu 7 jam kerja sehari atau 40 jam seminggu.
Graduate, Medan - 02 Jul 2024
Cukup fleksibel
Graduate, Jakarta - 01 Jul 2024
Jam kerja dan jam istirahat fleksibel, tetapi sesuai dengan peraturan dari pemerintahan yang berlaku .
Graduate, Pekanbaru - 01 Jul 2024
Untuk jam kerja sudah ditentukan dan diberlakukan ke semua karyawan, hanya saja perusahaan tetap memberikan fleksibelitas untuk beberapa case tertentu.
Graduate, Medan - 28 Jun 2024
Jam kerja yang mungkin kurang mengenal waktu menjadikan struggle untuk saya membagi waktu dengan kehidupan pribadi saya
Graduate, Jakarta - 28 Jun 2024
Saya berusaha menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dan apabila diperlukan untuk lembur karena hal yang urgent saya bersedia.
Graduate, Karawang - 28 Jun 2024
Jam kerja saya dari 08.30 - 16.30. Pekerjaan yang saya kerjakan sesuai dengan jam yang sudah ditentukan perusahaan. Untuk akhir bulan (closing) akan ada overtime dan mendapatkan benefit lembur untuk itu. Apabila ada trainning / meeting diluar, bisa menyesuaikan.
Graduate, Depok - 27 Jun 2024
Untuk jam kerja perusahaan di ho dimulai dari jam 08.00 Sd 17.00, Dengan hari sabtu dan minggu libur. Tidak ada toleransi keterlambatan untuk jam masuk. Jika pulang di atas jam kerja, akan masuk lembur yang dapat diklaim sesuai dengan aturan jam lembur. Hak cuti tahunan diberikan sebanyak 12 kali dalam 1 tahun, yang bisa diakumulasikan di tahun berikutnya jika tidak terpakai,
Graduate, Bekasi - 25 Jun 2024
Secara jam kerja sebenarnya standar saja yaitu 08:00-17:00 meskipun dibeberapa case khusus dapat membuat pulang terlambat seperti closing diakhir bulan, mempersiapkan quarter meeting, dll
Graduate, Semarang - 25 Jun 2024
Menurut saya perusahaan sangat ketat dengan kebijakan jam kerja di mana seluruh karyawan diwajibkan untuk sudah melakukan presensi maksimal pada pukul 08.00 Wib.
Graduate, Jakarta - 25 Jun 2024
Terkait jam kerja perusahaan cukup ketat. Terdapat jam datang dan pulang tertentu yang harus dilaksanakan. Namun terdapat beberapa hari biasanya di akhir bulan yang membutuhkan waktu lebih untuk bekerja.
Graduate, Jakarta - 25 Jun 2024
Untuk izin dan cuti tetap di potong secara hari dan gaji.
Graduate, Jakarta utara - 25 Jun 2024
Untuk jam kerja sudah sesuai.
Graduate, Jakarta - 25 Jun 2024
Untuk jam kerja sesuai dengan peraturan pemerintah, 7 jam sehari atau 40 jam seminggu untuk 6 hari kerja
Graduate, Medan - 24 Jun 2024
Jam kerja yang di terapkan sudah cukup baik dengan ketepatan waktu bekerja yang masih wajar. Namun untuk beberapa waktu seperti closingan, jam kerja yang berlaku sangat panjang bisa melewati tengah malam. Selain itu ketika sabtu dan minggu juga harus standby
Graduate, Bekasi - 24 Jun 2024
Untuk jam kerja tidak fleksibel karena bukan startup. Namun kurang puas hanya pada saat closingan dimana ada saat harus lembur hingga dini hari hehe
Graduate, Pekanbaru - 24 Jun 2024
Sangat fleksible
Graduate, Semarang - 24 Jun 2024